Diklat Strategi Pengelolaan Sampah – Seperti yang kita ketahui bahwa pengelolaan sampah adalah suatu kegiatan yang berhubungan dengan pengendalian timbulnya sampah, pengangkutan, pengumpulan, daur ulang, atau pembuangan dari material samph. Maka, mempertimbangkan faktor kesehatan lingkungan, teknologi, estetika, ekonomi dan faktor–faktor lainnya yang berkaitan erat dengan masyarakat.
Dalam rangka penyehatan lingkungan permukiman yang berkelanjutan, perlu diadakannya pengembangan sistem strategi pengelolaan persampahan yang ramah lingkungan. Pelatihan yang terkait di bidang tersebut adalah mengenai Bimtek dan Diklat Strategi Pengelolaan Sampah.
Jln. Cemara Ujung Blok 11 Nomor 02 Lantai 02. Jakarta Utara |
Untuk calon peserta bimtek dapat lebih meningkat kepedulian mereka terhadap lingkungan hidup dan lebih memahami tentang manajemen pengelolaan sampah yang efisien dan efektif. Selanjutnya Menurut UU RI No. 18 tahun 2008 tentang Pengelolaan Sampah telah mewajibkan pemerintah kabupaten/kota melakukan pengelolaan sampah secara terpadu dan berwawasan lingkungan. Dengan larangan pengelolaan tempat pembuangan akhir sampah dengan sistem terbuka yang banyak menimbulkan permasalahan lingkungan.
Info Bimtek Strategi Pengelolaan Sampah
Lain di dalam Undang-Undang Republik Indonesia No. 18 Tahun 2008 juga menyatakan bahwa sampah telah menjadi permasalahan nasional. Sehingga pengelolaannya perlu dilakukan secara komprehensif dan terpadu agar memberikan manfaat secara ekonomi, sehat bagi masyarakat dan aman bagi lingkungan lalu dapat mengubah perilaku masyarakat.
Untuk meningkatkan kinerja Aparatur Pemerintah dalam Strategi Pengelolaan Sampah secara terpadu dan berwawasan lingkungan. Bersama ini kami akan menyelenggarakan Pelatihan Bimtek Lingkungan Hidup yaitu dengan tema “Bimtek Strategi Pengelolaan Sampah Terpadu dan Berwawasan Lingkungan sesuai Amanat Undang-Undang No. 18 Tahun 2008″, yang akan dilaksanakan pada :
Info Jadwal Bimtek Agustus
Tanggal | Tempat Pelaksanaan |
---|---|
Rabu - Kamis 02 - 03 Agustus 2023 |
|
Kamis - Jumat 10 - 11 Agustus 2023 |
|
Senin - Selasa 14 - 15 Agustus 2023 |
|
Kamis - Jumat 24 - 25 Agustus 2023 |
|
Selasa - Rabu 29 - 30 Agustus 2023 |
Info Jadwal Bimtek September
Tanggal | Tempat Pelaksanaan |
---|---|
Jumat - Sabtu 08 - 09 September 2023 |
|
Rabu - Kamis 13 - 14 September 2023 |
|
Kamis - Jumat 21 - 22 September 2023 |
|
Senin - Selasa 25- 26 September 2023 |
|
Jumat - Sabtu 29 - 30 September 2023 |
Info Jadwal Bimtek Oktober
Tanggal | Tempat Pelaksanaan |
---|---|
Senin - Selasa 02 - 03 Oktober 2023 |
|
Selasa - Rabu 10 - 11 Oktober 2023 |
|
Jumat - Sabtu 20 - 21 Oktober 2023 |
|
Rabu - Kamis 25 - 26 Oktober 2023 |
Info Jadwal Bimtek November
Tanggal | Tempat Pelaksanaan |
---|---|
Kamis - JUmat 02 - 03 November 2023 |
|
Selasa-Rabu 07 - 08 November 2023 |
|
Selasa - Rabu 14 - 15 November 2023 |
|
Selasa - Rabu 21 - 22 November 2023 |
|
Rabu - Kamis 29 - 30 November 2023 |
Info Jadwal Bimtek Desember
Tanggal | Tempat Pelaksanaan |
---|---|
Kamis - Jumat 07 - 08 Desember 2023 |
|
Rabu - Kamis 13 - 14 Desember 2023 |
|
Rabu - Kamis 20 - 21 Desember 2023 |
|
Kamis - Jumat 28 - 29 Desember 2023 |
Info Bimtek Dan Diklat Terbaru Dan Terlengkap | |
---|---|
Kegiatan ini diselenggarakan secara swadana yang dibebankan ke masing-masing peserta / SKPD dengan Biaya sebesar : |
Info Diklat Strategi Pengelolaan Sampah
Pada kategori Diklat / Bimtek Lingkungan Hidup ini. Fokus Diklat/Bimtek lembaga pemerintahan ini ditujukan agar pemerintah dapat melakukan manajemen dan pengelolaan lingkungan hidup secara terpadu, efektif dan efisien. Sehingga dengan memiliki lingkungan yang baik, maka akan berdampak pada keindahan dan kenyaman suatu daerah, dan tentunya juga akan meningkatkan kesehatan dan kesejahteraan masyarakat.
Jadwal Diklat dan Bimtek Lingkungan Hidup dalam bentuk undangan bimtek, undangan diklat. Atau undangan sosialisasi yang bisa ditujukan ke Lembaga atau Instansi Pemerintah terkait bimtek Lingkungan Hidup dalam rangka memantapkan pemahaman kepada para peserta bimtek.
Untuk mengetahui informasi bimtek dan diklat keuangan dengan materi lainnya dapat dilihat di sub laman Diklat Lingkungan Hidup