Diklat Januari

Diklat Januari – Diklat Pengertian Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) adalah suatu program yang dirancang untuk dapat meningkatkan pengetahuan, kemampuan dan pemahaman pekerja (pegawai) terhadap keseluruhan lingkungan kerjanya. Diklat mencakup 2 aspek yaitu pendidikan dan pelatihan yang masing-masing memiliki makna berbeda namun memiliki tujuan yang sama yaitu untuk meningkatkan kompetensi seseorang dalam melakukan pekerjaannya.

Dengan mengikuti diklat diharapkan dapat memberikan rangsangan atau stimulus terhadap sumber daya manusia (SDM) dalam meningkatkan kecakapan dan keterampilan yang diperlukan dalam pencapaian tujuan organisasi.

Diklat Januari

Pelayanan publik di dalam organisasi pemerintahan atau birokrasi merupakan suatu proses dan kegiatan, yang dilaksanakan oleh Pegawai Negeri Sipil. Seorang Pegawai Negeri Sipil dituntut untuk memiliki pengetahuan, kemampuan, profesionalisme, kapabilitas untuk mengembangkan konsep organisasi pemerintahan. Memanage aktivitas serta infrastruktur yang ada dalam memahami tuntutan dan memberikan pelayanan bagi masyarakat.

Info Bimtek Dan Diklat Pusdiklat Pemendagri

Salah satu kebijakan yang diberlakukan oleh pemerintah, untuk meningkatkan efektivitas Pegawai Negeri Sipil. Yaitu dengan menyelenggarakan Pendidikan dan Pelatihan sesuai dengan golongan dan jabatan dari seorang pegawai. Pendidikan dan Pelatihan merupakan kegiatan dalam memperbaiki mutu, pengembangan sikap dan tingkah laku, keterampilan dan pengetahuan pegawai.

Dengan adanya diklat yang memiliki standar yang ditentukan dengan teknik serta metode yang tepat, maka tujuan diklat dapat dicapai. Adapun sasaran pendidikan dan pelatihan, adalah:

  • Pekerjaan dapat diselesaikan lebih cepat dan tepat.
  • Adanya peningkatan sikap dan semangat sebagai pengabdian dimana berorientasi kepadakepentingan masyarakat, bangsa dan Negara.
  • Pengawasan dapat dikurangi karena pegawai semakin terampil dalam melaksanakantugasnya.
  • Kerja sama antara para pegawai lebih meningkat karena pendidikan dan pelatihanmemberikan pelatihan dalam bekerja pada tim.
  • Delegasi wewenang dapat lebih mudah diberikan karena pegawai telah diberikan pembekalan pegawai yang dibutuhkan. Pendidikan dan pelatihan dalam penyelenggaraannya bertujuan agar terjamin adanya keserasian pembinaan pegawai negeri sipil serta pengaturan penyelenggaraan pelatihan jabatan yang meliputi kegiatan perencanaan, termasuk perencanaan dalam anggaran, penentuan standar, pemberian akreditasi, penilaian dan pengawasan.

Jadwal Bimtek Dan Diklat Januari

Berikut adalah info lengkap mengenai jadwal pelatihan / diklat / bimtek. Silahkan pilih tempat dan waktunya atau jika ada saran untuk jadwal dan lokasi silahkan hubungi kami untuk di diskusikan.

Jadwal Bimtek Bulan Januari Tahun 2023

TanggalTempat Pelaksanaan
Selasa - Rabu
10 - 11 Januari 2023

  • Hotel Oasis Amir Jakarta

  • Hotel Abadi Malioboro Jogja

  • Hotel Pacific Palace Batam

  • Hotel Eden Kuta Bali

  • Hotel Kimaya Braga Bandung

  • Hotel Ibis City Center Makassar

  • Hotel Quest Surabaya

  • Hotel Montana Premier Senggigi Lombok

  • Hotel Maxone Ascent Malang

  • Hotel Ibis Semarang

  • Hotel Santika Radial Palembang

  • Hotel Whize Prime Bandar Lampung


Jumat - Sabtu
27 - 28 Januari 2023
Senin - Selasa
30 - 31 Januari 2023
Info Bimtek Dan Diklat Terbaru Dan Terlengkap
Kegiatan ini diselenggarakan secara swadana yang dibebankan ke masing-masing peserta / SKPD dengan Biaya sebesar :
  • Rp. 4.500.000,- (Empat juta lima ratus ribu rupiah) / Peserta Menginap
  • Rp. 3.500.000,- (Tiga juta lima ratus ribu rupiah) / Peserta Tidak Menginap

  • Dengan fasilitas sebagai berikut :
    -Pelatihan rencana selama 2 hari / Materi dibahas sampai selesai
    -Menginap 4 Hari 3 Malam (Twin Sharing)
    -Seminar Kit
    -Coffee Break, Lunch (Selama Kegiatan Berlangsung)
    -Sertifikat Pelatihan
    -Makalah
    -Tas Exclusive

    Catatan :
    -Konfirmasi Pendaftaran Peserta Selambat - Lambatnya H-5
    1. Jemput Bandara Peserta Group Minimal 5 Orang ( Peserta Wajib Konfirmasi )
    2. Syarat & Ketentuan Berlaku
    3. Request Peserta Diluar Jadwal Yang Tidak Tercantum Di Website, Minimal 15 Peserta
    4. Daftarkan Segera, Tempat Terbatas

    Konfirmasi pendaftaran :



    Syarat & Ketentuan Berlaku. Waktu Dan Tempat Bimtek, Diklat Dan Pelatihan Yang Tertera Sewaktu-waktu Dapat Berubah. Terima Kasih

    Materi Bimtek Dan Diklat Januari

    Berikut adalah beberapa materi dan info bimtek nasional dari kami, silahkan pilih materinya sesuai dengan pelatihan yang dibutuhkan dan sesuaikan dengan jadwal serta tempat yang kami telah sediakan dibawah.

    Bahan yang berkaitan dengan Materi Diklat dan Bimtek dapat dibuat dengan menggunakan berbagai macam bentuk dan media secara bersama-sama dengan dikemas dalam bentuk paket pelatihan. Paket kegiatan Diklat dan Bimtek ini dapat terdiri dari semua bahan dari seorang trainer. Atau bisa juga bahan dari organisasi untuk menjalankan pelatihan.

    Bisa juga dalam bentuk manual book atau panduan dari trainer. Hal tersebut bertujuan untuk membantu trainer-trainer menjalankan kursus pelatihan dan menggunakan bahan lain dalam kemasan. Untuk materi peserta dalam sesi training dirancang secara profesional dan diproduksi dalam jumlah banyak yang dapat digunakan dalam pelatihan. Dalam sesi pelatihan peserta akan membutuhkan jenis lain dari bahan baik itu lembar latihan, permainan peran, kuesioner dll agar dapat membuat sesi latihan lebih partisipatif.

    Bimtek Januari : Info Jadwal Dan Materi